Workshop Pengembangan Kurikulum Operasional Sekolah
Dalam rangkaian kegiatan SMK Pusat Keunggulan, Sekolah menyelenggarakan Workshop Pengembangan Kurikulum Operasional Sekolah untuk semua Bapak Ibu guru.
Kegiatan ini dibuka oleh Kepala SMK Negeri 1 Puring Ibu Umi Rokhayatun, S.Pd., M.Si.,Ak.,CA.
Kemudian menghadirkan narasumber yaitu Bapak Drs. Wiji Sasongko Selaku Pengawas Sekolah SMK di kebumen & Bapak Mudiharo,S.Pd selaku Wakil Kepala Sekolah Bidang Kurikulum SMK Negeri 1 Puring.
Pengembangan Kurikulum Operasional Sekolah ini Menuntut semua Bapak Ibu guru membuat kuikulum & metode pembelajaran berbasis proyek yang menghasilkan suatu produk bagi siswa yang bermanfaat, bisa produk berupa barang atau jasa.
________________________________________________
@smknegeri1puring_sch.id
@smkn1puring
@direktoratsmk
@kamivokasi
@baruna_pustaka
@saminak_official
#smkbisasmkhebat
#smkcoe
#smkpusatkeunggulan
#smkn1puring
Tanggal | : | 27-09-2021 s.d. 28-09-2021 | |
Jam | : | 08:00 s.d. 15:00 | |
Tempat | : | SMK NEGERI 1 PURING |